Dunia Information Technology (IT), Games, Seni, dan Self Development.

Minilyric : Aplikasi Menampilkan lirik lagu

Minilyric : Aplikasi Menampilkan lirik lagu

Menampilkan Lyric Lagu dengan Aplikasi Minilyric Untuk Windows dan Android

Jika Kamu orang yang suka menghapal sebuah lagu pastinya kamu repot untuk mendownload lirik satu persatu di google, tentunya hal tersebut memakan waktu dan tidak efisien, nah ada hal yang lebih mudah yaitu kita tinggal memainkan lagu tersebut dan kemudian langsung diikuti beserta lirik nya yang mengiringi lagu enak buka kita bisa mendengarkan lagu sambil menghapal liriknya sekalian..dengan software yang bernama Minilyric  ini kalian bisa melakukan hal tersebut tanpa repot download lirik secara manual...berikut ulasanya...

Minilyric 

Minilyric Merupakan sebuah aplikasi yang tersedia untuk windows dan android yang berfungsi untuk Menampilkan lirik untuk lagu-lagu yang sedang kamu dengarkan, Ketika Kamu mendengarkan lagu minilyric akan langsung mendownload lyric lagu tersebut.

Minilyric dapat mencari lyric lagu dalam bahasa apapun termasuk bahasa indonesia, setelah sekali minilyric mendownload lyric lagu tersebut maka akan tersimpan di lagu tersebut sehingga anda bisa melihat lirik secara offline. 


Screenshot

Aplikasi Menampilkan lirik lagu

Aplikasi Menampilkan lirik lagu

Aplikasi Menampilkan lirik lagu



anda dapat mendownload minilyric ini secara gratis di windows,pengalaman menggunakan minilyric ini sangat bagus, mendownload lyric dengan cepat, dan terdapat banyak skin yang gak bakal buat anda bosan dan anda bisa kostumisasi warna lirik dll.

DOWNLOAD

Download Gratis
Windows


Untuk android anda dapat membelinya dengan harga 2 dollar.
Android

Tidak ada komentar:

Posting Komentar